
...lihat tuan,
aku menatap bulan
meski belum purnama bulat
tapi pendar cahayanya begitu memikat
tujuh tigapuluh
bahkan lewat sepertiganya
seperti kala dulu
bersama kita
mandi cahaya sama
meski ada ditempat berbeda
Dak, 12maret2015
missUmy...
Kumpuluan bayangan nyata ( = kata2 ). cuma sebatas coretan-coretan Bayangan Nyata yang ga cukup kuat tuk bisa mewakili Nyata... meski begitu tetap ku asah rasa dan tuangkan semua dalam untaian kata, sampai aku mabuk, tenggelam dan karam dalam lautan kata-kata... ( dwi andari kemis )
@@ == Love & Peace == @@
No comments:
Post a Comment